Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

ebook muhammad saw di mata cendikiawan barat


Nampak sudah banyak berubah di kolong langit ini, cendekiawan nonmustim mulai membebaskan para jiwanya dari kungkungan fanatisme buta.

Mereka menyadari bukan masanya iagi mencerca Islam dengan modal pengt'tahuan kullt luar saja atau didasari rasa sentimen yang diliputi kabut emosi dari luka lama akibat Perang Salib.

Setelah mereka mengenali pribadi Muhammad saw., setelah mengerti akan hakikat Islam bersama esensi ajaran dari sumbernya yang murni, merasa terperanjak pada alasan lerjadinya perang tersebut dan juga pada kecemburuan Barat yang berkepanjangan terhadap Islam.

Mungkin timbul pertanyaan di benak kita, apakah yang mendorong perubahan sikap itu sehingga mereka yang berjiwa merdeka setelah sekian lama berdiam diri serta merta memuja dan memuji Rasulullah?

Apakah karena mereka merasa berhutang budi terhadap pribadi nabi kaum muslimin itu yang berhasil membersihkan nama gadis Maryam dan putranya, Isa Almasih, dari segala tudingan keji?

Atau mungkin juga karena esensi Islam itu sendiri yang menyangkut seluruh aspek kehidupan manusia dan berlaku sepanjang zaman serta tidak bertentangan dengan akal dan ilmu pengetahuan mereka? Yang jelas, Asy-Syaikh Khalil Yasin, di buku ini, menyajikan pendapat 168 tokoh pemikiran dunia nonmusslim tentang Rasulullah saw. yang dihimpun dari berbagai buku dan majalah dengan tekun dan penuh kesabaran selama 6 tahun lebih

Baca online/download